Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Terobosan Sistem Marketing Terpadu BUMDES Bumi Sejahtera

9 September 2021   20:19 Diperbarui: 9 September 2021   20:28 82 1
Program KKN BTV 3 (Kuliah Kerja Nyata Back To Village 3) Universitas Jember memberikan kesempatan kepada setiap mahasiswa untuk melakukan pengabdian pada daerah asal atau lebih tepatnya pada desa masing-masing. Hal ini tentu memberikan dampak yang baik tidak hanya untuk desa dan masyarakat setempat, melainkan juga bagi mahasiswa yang mengikuti program KKN BTV 3. Dalam pelaksanaan program KKN BTV 3 yang dilaksanakan mulai tanggal 11 Agustus 2021 sampai 9 September 2021, saya mengaplikasikan program kerja saya tentang pemberdayaan BUMDES, yaitu "Sistem Marketing Terpadu dengan Media Grup Whatsapp BUMDES Mengajar". Implementasi program berlokasi di BUMDES Bumi Sejahtera tepatnya di Desa Bumiharjo, Banyuwangi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun