Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Islam Skandinavia

9 Juli 2015   08:29 Diperbarui: 9 Juli 2015   08:29 630 0
Semenjak munculnya pro kontra pembacaan al Qur’an dengan langgam, Menteri Agama RI tidak lantas berhenti mempromosikan Islam dengan cita rasa Nusantara yang dipermasalahakan beberapa pihak, serta mencukupkan diri dengan Islam yang disandarkan kepada al Qur’an dan al Hadits saja. Kemarin beliau malah menegaskan kembali kebaikan dan keunggulan Islam Nusantara, dan berharap agar model ini bisa diadopsi oleh Negara lain. Menurut beliau Islam Nusantara adalah ajaran Islam yang berinteraksi dengan nilai-nilai sehingga menghasilkan Islam yang moderat, penuh toleransi, menghargai keberagaman, menjunjung hak-hak perempuan dan HAM, dst. Cara orang mengambil Islam inilah yang menurut beliau baik dan perlu ditiru. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun