Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Inisiatif yang Luar Biasa ! Tim II KKN UNDIP Memanfaatkan Zeolit Sebagai Filter Air

5 Agustus 2023   20:20 Diperbarui: 5 Agustus 2023   20:48 179 1
Pracimantoro, [23/7/23] - Mahasiswa Universitas Diponegoro (Undip) melakukan inisiatif yang luar biasa dengan memanfaatkan mineral zeolite sebagai penyaring air kapur di wilayah Pracimantoro, Wonogiri. Program kerja ini bertujuan untuk membantu mengatasi masalah air berkapur yang telah lama menjadi permasalahan di daerah tersebut. Desa Sumberagung merupakan Salah satu desa di Kecamatan Pracimantoro, kabupaten Wonogiri. Dengan luas wilayah mencapai 11,08 km2, Desa Sumbaragung terbagi menjadi 11 Dusun atau Dusun yaitu Pakem Lor, Pakem kidul, Salam, Klepu, Mesu, Ngelo, Pundungsari, Ngaluran, Karangkulon, Digal dan Miri. Dimana wilayah Pracimantoro di Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, sering kali menghadapi masalah air berkapur. Air yang mengandung kapur dapat menyebabkan endapan pada peralatan rumah tangga, merusak peralatan industri, dan berdampak negatif pada kesehatan jika dikonsumsi dalam jangka panjang. Pemanfaatan air tanah yang tidak diolah lebih dulu dan langsung dikonsumsi menyebabkan batuginjal jika tingkat kesadahan air melebihi batasnya. ((Permenkes RI, 2010; Umboh and Umboh, 2016).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun