Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Sumatera Utara Tidak Mau Anak-anaknya Diserbu Rokok

29 Juli 2016   12:20 Diperbarui: 29 Juli 2016   12:32 20 0
Medan, 28 Juli 2016– Dalam rangka merayakan Hari Anak Nasional 2016, Yayasan Pusaka Medan bekerja sama dengan Pemerintah Kota Medan mengadakan seminar “Menyelamatkan Generasi Muda dari Bahaya Rokok”., di Hotel Arya Duta (28/7). Dalam seminar ini, disampaikan pentingnya perlindungan terhadap anak-anak dari bahaya konsumsi rokok sehingga pemerintah dan masyarakat harus bekerja bersama-sama dalam usaha pengendalian tembakau, dalam hal ini rokok, yang saat ini terus meningkat konsumsinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun