Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Selalu Ada Kelebihan Dibalik Kekurangan

28 Januari 2023   16:46 Diperbarui: 28 Januari 2023   16:56 608 1
Ada seorang gadis bernama Amel yang merasa kurang percaya diri, karena ia memiliki wajah yang kurang cantik, berbadan gemuk, dan selalu mendapat ranking terakhir dikelasnya. Setiap hari, Amel selalu menerima bully-an dari teman-temannya, terutama Vina dan gengnya. Namun, pada suatu hari, ada murid pindahan bernama Elena. Elena adalah anak dari seorang pengusaha ternama yang sangat rendah hati. Elena memiliki paras yang cantik dan dia pintar. Elena adalah teman pertama bagi Amel, Elena selalu bersama Amel. Mereka berdua bagai perangko dan amplop.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun