Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Menjadikan Kelurahan Andalas sebagai Kampung Tematik Ekoenzim

30 Desember 2021   14:43 Diperbarui: 30 Desember 2021   15:18 607 0
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan pada tahun 2020 mencatat timbunan sampah Indonesia sebesar 67,8 juta ton. Faktor utama yang menyebabkan produksi sampah terus meningkat adalah laju pertambahan penduduk dan meningkatnya pola konsumsi masyarakat. Tema yang diusung Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) Tahun 2021 bahwa sampah bisa menjadi bahan baku ekonomi. Sejalan dengan itu perlu dilakukan penerapan 3R (reuse, reduce dan recycle).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun