Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan Pilihan

Berbagi Pengalaman Mengurus Pajak 5 Tahunan Kendaraan Bermotor

19 Oktober 2014   00:50 Diperbarui: 17 Juni 2015   20:31 616 0

Kurang lebih seminggu yang lalu, saya memiliki kewajiban untuk membayar pajak kendaraan bermotor saya. Kebetulan sepeda motor saya sudah masuk masa bayar pajak 5 tahunan atau istilahnya “ganti plat nomor”. Kesempatan membayar ini juga menjadi pengalaman pertama saya mengurus pembayaran pajak 5 tahunan secara mandiri. Berikut saya akan berbagi hasil pengalaman saya dalam proses pembayaran pajak tersebut yang akan saya bagi ke dalam poin-poin sesuai dengan urutannya beserta dengan tips dan/atau sarannya, (sebagai catatan tambahan, saya mengurus di SAMSAT DIY):

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun