Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Kilas Balik Kejayaan Kerajaan Kediri dari Museum Airlangga

3 Juli 2022   14:20 Diperbarui: 3 Juli 2022   14:25 1589 2
Sejarah adalah kajian tentang masa lampau, yang berkaitan dengan kehidupan manusia. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia menjelaskan bahwa sejarah mengandung tiga pengertian 1) kesusastraan lama, silsilah, dan asal-usul, 2) kejadian yang benar-benar terjadi di masa lampau, 3) ilmu pengetahuan. Tidak bisa kita pungkiri bahwa sejarah sangatlah penting bagi kita semua. Sejarah juga dapat diartikan sebagai kejadian dan peristiwa yang benar-benar terjadi pada masa lampau atau asal usul (keturunan) silsilah, terutama bagi raja-raja yang memerintah. salah satu cara untuk mengetahui tentang sejarah kerajaan pada masa lampau adalah dengan mendatangi meseum.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun