Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Fenomena Kesalehan Politik

27 Januari 2023   21:23 Diperbarui: 27 Januari 2023   21:29 153 0
Sebagian orang menyebut tahun 2023 adalah tahun politik. Penyebutan tahun politik dikaitkan dengan meningkatnya tempratur sosialisasi politik oleh para aktor-aktor politik menuju tahun pemilihan umum 2024.   Ungkapan tahun politik, sesungguhnya tidak seluruhnya benar. Karena setiap waktu manusia selalu berpolitik, begitulah ungkapan seorang filsuf politik besar seperti Aristoteles  (384-322 SM).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun