Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan

Arogansi Penegakan Hukum di Pangkalpinang

14 November 2014   02:12 Diperbarui: 17 Juni 2015   17:51 45 0

Pada Tanggal 1 November 2014 sekitar Pukul 23.30 WIB dan berlanjut hingga subuh dini hari telah terjadi perbuatan melawan hukum dengan melakukan kekerasan fisik : memukul dengan tangan,  pentungan, pistol, rantai, tendangan dan disertai kekerasan psikis : mengancam, mencaci maki, menghina terhadap warga sipil yakni 10 (sepuluh) pemuda kelurahan tuatunu indah yang dilakukan secara berulang kali oleh sejumlah orang yang diduga adalah anggota POLRI dalam penugasan upaya paksa penangkapan para tersangka pengrusakan Mapolsek Gerunggang-Pangkalpinang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun