2 Agustus 2016 08:16Diperbarui: 2 Agustus 2016 22:357454
Praktik saya sehari-hari sebagai seorang psikiater yang khususnya banyak menangani kasus gangguan psikosomatik membuat saya lebih banyak berhadapan dengan pasien yang mengeluh gangguan fisik. Pasien saya ini biasanya tidak menyadari dari awal mengapa hal itu bisa terjadi. Beberapa di antaranya malah tidak merasa stres dan bingung ketika disarankan ke psikiater. Hal ini bukan hanya terjadi pada satu dua pasien, tetapi banyak pasien. Apakah benar tidak stres kok bisa alami gangguan psikosomatik?
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.