Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Promahadesa UNEJ Berdayakan Masyarakat Desa Panduman dengan Program Sanitasi Total Berbasis Masyarakat Melalui Pemetaan MCK

7 November 2024   07:44 Diperbarui: 7 November 2024   07:47 36 0
     Sanitasi merupakan usaha menjaga kebersihan lingkungan, termasuk pengelolaan air bersih dan limbah untuk mencegah penyakit serta meningkatkan kesehatan masyarakat. Di Indonesia, meskipun sudah banyak program pemerintah yang difokuskan pada peningkatan sanitasi, masih terdapat daerah-daerah dengan akses terbatas terhadap fasilitas sanitasi yang layak. Keadaan ini sering kali menyebabkan penyebaran penyakit yang seharusnya bisa dicegah dengan praktik sanitasi yang baik. Oleh karena itu, pentingnya sosialisasi mengenai pemahaman sanitasi harus terus digalakkan agar masyarakat dapat menerapkan praktik kebersihan yang tepat dalam kehidupan sehari-hari. Sosialisasi ini tidak hanya melibatkan pemerintah tetapi juga peran aktif dari berbagai pihak, termasuk lembaga pendidikan dan organisasi masyarakat, untuk mencapai lingkungan yang lebih sehat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun