Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Mahasiswa UMM Berdayakan Masyarakat melalui Pemanfaatan Media Sosial untuk Memasarkan Batik Lokal

9 Februari 2024   19:12 Diperbarui: 27 Februari 2024   16:14 143 0
Kegiatan Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) menjadi wadah bagi para mahasiswa menyalurkan berbagai macam kegiatan positif pada  masyarakat. PMM sendiri bertujuan untuk mengaplikasikan hilirisasi hasil penelitian Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Salah satunya yang dilakukan oleh kelompok 15 gelombang 09 pada hari Jumat, 19 Januari 2024. Dengan beranggotakan Naufal Sulthan Dila, Naufal Faz Widyadhana, Sulthan Rafi Habibi, Maulidyah Firdiana Afiani, dan Azzahra Say'da dari prodi Manajemen dengan dosen pembimbing Bapak Agung Prasetyo Nugroho Wicaksono S.E., M.A. yang diselenggarakan oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (DPPM).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun