Di sebuah panggung, saya menyaksikan beberapa anak didik saya mencoba bergaya. Memang hari itu mereka berlatih menjadi model. Berjalan menuju arah penonton sambil bergaya. Mereka nampak malu -- malu. Beberapa teman yang kebetulan ikut menyaksikan tidak lupa memberikan sorak sorai. Mereka menjadi kurang percaya diri. Ketidak percayaan diri mereka bisa terbaca jelas dari cara mereka berjalan dan pandangan matanya. Begitu susahkah menjadi seseorang yang percaya diri?
KEMBALI KE ARTIKEL