Sudah ada rencana untuk week end escape? berikut ini salah satu aktivitas yang sangat cantik, memadukan jala-jala, ibadah, kulineran dan sedekah. Â Menghabiskan waktu bersama keluarga di akhir pekan tidak harus melulu diisi dengan aktivitas yang bersifat hiburan. Wisata rohani dapat menjadi pilihan yang penuh makna, sekaligus memberikan nuansa baru dalam membangun kedekatan keluarga. Salah satu ide yang bisa dilakukan adalah mengunjungi masjid di berbagai lokasi untuk melaksanakan salat dzuhur berjamaah, lalu melanjutkannya dengan mencicipi kuliner sederhana di sekitar masjid.
KEMBALI KE ARTIKEL