Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN UMD: Pemetaan Potensi Desa Sumbersuko Kecamatan Purwosari Melalui Kegiatan KKN Tematik Universitas Jember

28 Juli 2022   11:37 Diperbarui: 28 Juli 2022   11:41 337 0
Sumbersuko adalah desa yang berada di Kecamatan Purwosari, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Desa Sumbersuko merupakan salah satu di antara 15 desa yang terletak di wilayah administrasi Kecamatan Purwosari. Wilayah Desa Sumbersuko terletak pada wilayah dataran rendah dengan koordinat antara 32⁰, dengan luas 323.902 ha, dengan batas-batas wilayah yaitu sebelah utara, timur, selatan, dan barat. Pusat pemerintahan Desa Sumbersuko terletak di Dusun Beji Ledok RT.03 RW.03 dengan menempati areal lahan seluas 400 m².

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun