Kalau Bukan Karena Skandal Surat Jalan, Djoko Tjandra Mungkin Tetap Buronan
1 Agustus 2020 00:58Diperbarui: 1 Agustus 2020 01:39658916
Buron kasus hak tagih Bank Bali, Djoko Tjandra akhirnya tertangkap juga. Direktur PT Era Giant Prima (EGP) itu diketahui bersembunyi Malaysia sebelum ditangkap tim khusus Bareskrim.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.