Mohon tunggu...
KOMENTAR
Olahraga Pilihan

Jangan Membiaskan Kasus Diskualifikasi Miftahul Jannah Menjadi Sentimen Agama

11 Oktober 2018   08:09 Diperbarui: 11 Oktober 2018   08:13 872 4
Kasus diskualifikasi atlet blind judo Miftahul Jannah semakin melebar. Kasus yang semestinya hanya berputar pada masalah teknik perlombaan digoreng kesana kemari oleh publik, hingga sekarang menjadi isu sentimen agama. Tak kurang dua pejabat pemerintah turut berkomentar, menggenapi komentar-komentar dari masyarakat yang bersliweran di media-media sosial.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun