Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story

Biwa, Buah Langka dari Simalem

31 Januari 2012   00:22 Diperbarui: 25 Juni 2015   20:15 9328 0
Anda mengenal buah biwa?  Mungkin tak banyak orang yang familiar kalau ditanya buah biwa, tidak seperti apel, anggur, kiwi dan buah impor lainnya. Anda  akan sangat jarang sekali menemukan buah ini di toko buah yang ternama sekalipun.  Jangan kaget, buah biwa merupakan salah satu buah langka yang tidak banyak dibudidayakan di Indonesia. Buah  biwa (loquat) atau nama latinnya Eriobotrya Japonica adalah tanaman buah dari keluarga Rosaceae, yang berasal dari dataran tinggi China. Menurut sejarah, tanaman ini  telah diperkenalkan ke Jepang lebih dari 1000 tahun yang lalu.  Tanaman Biwa ini sangat cocok tumbuh di daerah dataran tinggi salah satunya di Tanah Karo.  Hingga kini Jepang  merupakan negara produsen terbesar dari buah biwa ini

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun