Pancasila akhir-akhir ini sedang diuji bukan karena mampu menangkal bahaya komunis, melainkan maraknya gerakan-gerakan radikal. Untunglah gerakan radikal jumlahnya tidak banyak, hanya digerakan segelintir orang saja. Tetapi berkat pemberitaaan media massa maupun elektronik, menyebabkan menjadi perdebatan para pakar maupun masyarakat Indonesia.
KEMBALI KE ARTIKEL