Semarang (1/12/2021) - Berkembangnya sebuah negara sangat ditentukan oleh tingkat ketersediaan sumber daya energi di dalamnya. Oleh sebab itu, energi merupakan hal yang sangat fundamental untuk menunjang keberlangsungan hidup masyarakat di zaman sekarang. Kebutuhan umat manusia akan energi, khususnya energi listrik juga akan terus mengalami peningkatan tiap tahunnya. Diproyeksikan pada tahun 2050, tingkat permintaan energi listrik Indoensia akan menyentuh 1.455 TWh.
KEMBALI KE ARTIKEL