Barcelona Menutup Tahun Keuangan 2022-2023 dengan Rekor Laba Bersih
29 September 2023 21:21Diperbarui: 29 September 2023 21:361600
Barcelona menutup tahun keuangan 2022-23 dengan rekor laba bersih sebesar 304 juta  setelah pajak,asil yang lebih tinggi dari yang disetujui dalam anggaran musim lalu.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.