Dalam Serat Pararaton (Kitab Jawa Pertengahan) mencatat pada tahun 1256 Saka (1336 Masehi) telah terjadi pengangkatan Gadjah Mada sebagai Mahapatih baru Kerajaan Majapahit oleh Raja Hayam Wuruk. Dalam seremonial tersebut Gadjah Mada berikrar di hadapan para petinggi Kerajaan, menyatakan tidak akan beristirahat sebelum Kerajaan Majapahit dapat menyatukan Nusantara.
KEMBALI KE ARTIKEL