Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Dari PPI2015 Dengan Kebanggaan

8 Agustus 2015   20:42 Diperbarui: 29 Agustus 2015   05:44 236 1
Indonesia saat ini telah mampu membuat produk industri yang berdaya saing tinggi. Membanjirnya produk impor di era perdagangan bebas akan membuat pasar domestik semakin kompetitif. Untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat atas penggunaan produk unggulan anak bangsa sekaligus kampanye unjuk kemampuan industri dalam negeri , maka pemerintah dalam hal ini Kementerian Perindustrian kembali menyelenggarakan Pameran Produksi Indonesia (PPI) 2015 di Grand City Convex Surabaya tanggal 6 - 9 Agustus 2015. Tema yang diangkat dalam PPI 2015 adalah "Bangga Menggunakan Produk Indonesia", dengan harapan turut mendorong peningkatan penggunaan produk dalam negeri (P3DN) sebagai bagian dari upaya peningkatan daya saing dan produktivitas industri dalam negeri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun