Beberapa hari ini, indonesia kembali di rundung pengeboman. dan yang lebih tragis, pengeboman kali ini menggunakan wanita dan anak di bawah umur dalam artian si "pengantin" beserta keluarga nya bersama-sama melakukan bom bunuh diri. tentu saja hal ini tidak dapat di terima akal sehat. fenomena ini telah terjadi di irak dan suriah, dimana ISIS menggunakan "combatant" wanita dan anak2.
KEMBALI KE ARTIKEL