Karakter makin hari makin menjadi sorotan, bahkan dalam dunia pendidikan juga semakin ditekankan pentingnya pendidikan karakter. Apa sebenarnya karakter? Menurut KBBI: karakter adalah 'sifat-sifat kejiwaan, akhlak atau budi pekerti yang membedakan seseorang dari yang lain; tabiat; watak'.
KEMBALI KE ARTIKEL