Cerah. Matahari menyeruak masuk lewat ventilasi rumah. Mengetuk mata untuk kembali terjaga dan memulai aktifitas. Pukul tujuh pagi, hari Senin dan setelah long weekend adalah saat yang paling tepat menyebut “I Hate Monday”. Aktifitas bersama sang waktu dan hasrat kesuksesan yang selalu tak bisa kompromi dimulai.