Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

MCEBI Siap Mencetak Mahasiswa Menjadi Pembisnis Muda

5 Juni 2023   12:05 Diperbarui: 5 Juni 2023   12:29 410 0

Muhammadiyah Center for Entrepreneurship and Business Incubator( MCEBI ), adalah sebuah project di bawah naungan ke Muhammadiyah an dan Aisiyah untuk memulihkan perekonomian nasional dalam beberapa Tahun kedepan sesuai dengan agenda pemerintah.


MCEBI yang dilangsungkan pada 26-28 Mei 2023, di Menoreh Glamping Daerah istimewa Yogyakarta. Acara ini dihadiri oleh perwakilan mahasiswa perguruan tinggi Muhammadiyah seluruh indonesia, yang tertarik dan memiliki bisnis mandiri. Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) mengirimkan 5 team untuk MCEBI. 5 team ini terbagi dalam berbagai industri, seperti fashion, makanan basah, jasa dan sebagainya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun