UKM IAAS LC Universitas Jember lolos hibah/pendanaan Program Penguatan Kapasitas (PPK) yang diselenggarakan oleh Belmawa Kemendikbudristek. Desa sasaran dari program ini yaitu Desa Sumberpakem Kecamatan Sumberjambe Kabupaten Jember dengan judul subproposal "Integrasi Pemberdayaan Kelompok Wanita Tani dan Pengrajin Batik Berbasis Sociopreneur melalui Pemanfaatan Pewarna Alami dari Limbah Batang Tembakau". Kegiatan tersebut berlangsung pada tanggal 17 September 2022 di Sekretariat Raung lestari.Â
KEMBALI KE ARTIKEL