Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Kadiv Humas Polri Kunjungi CNN Indonesia, Kolaborasi Inovatif Untuk Kamtibnas Mumpuni

15 Juni 2024   12:49 Diperbarui: 15 Juni 2024   13:40 183 0
Jakarta - Sebuah kolaborasi yang tidak terduga datang dari Kepala Divisi Humas Polri dan CNN Indonesia. Tepat pada Jumat, 14 Juni 2024 Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho mengunjungi kantor CNN Indonesia untuk melakukan kunjungan kerja serta pemantauan audiensi. Kunjungan itu dilakukan di kantor CNN Indonesia yang berlokasi di kawasan Tendean, Jakarta Selatan. Masyarakat memandang bahwa kolaborasi ini merupakan langkah yang inovatif. Kolaborasi ini dilakukan untuk memperkuat hubungan antara Polri dengan media massa. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun