Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menghias Kampung Tangguh oleh Mahasiswa PMM UMM Kelompok 46 di Desa Ngenep

2 Juli 2021   13:00 Diperbarui: 2 Juli 2021   13:02 68 1
Menghias kampung tangguh adalah kegiatan yang dilakukan oleh kelompok PMM 46 untuk membuat kampung agar lebih terlihat indah dan nyaman saat dipandang, kegiatan menghias kampung tangguh dilakukan selama tiga hari yaitu pada tanggal16-18 juni yang dilakukan oleh kelompok kami yang beranggotakan lima orang. Kegiatan menghias kampung tangguh kami lakukan di Balai Dusun Baba'an , Desa Ngenep, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun