Semakin canggihnya teknologi mempermudah semua orang untuk mengakses apapun yang di minati atau di butuhkan salah satunya internet , namun dampak internet bagi para pelajar sangatlah besar bila kita tidak bisa memilah seperti contoh kasusnya adalah hilangnya  kreativitas dan membuat siswa malas karena hanya bisa copy paste yang ada di internet, sebenarnya tujuannya untuk memudahkan namun dampak negatifnya siswa terlalu menyepelekan pekerjaan/tugas bila hanya memanfaatkan internet sebagai media copy paste tanpa diserap ilmu yang ada didalamnya, dalam hal ini P
MM kelompok 50 gelombang 05 ingin membangkitkan kembali kreativitas peserta didik .
KEMBALI KE ARTIKEL