Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pendampingan Pembuatan Hand Sanitizer untuk Anak-anak Desa Sumberjo, Kecamatan Sanankulon, Kabupaten Blitar

12 Agustus 2021   11:52 Diperbarui: 12 Agustus 2021   12:32 278 1
Pada saat ini masyarakat diharuskan mengikuti protokol kesehatan yang telah ditetapkan pemerintah. Masyarakat diharuskan menerapkan upaya pencegahan, seperti mencuci tangan dengan sabun dan air yang mengalir atau dengan hand sanitizer (saat berada diluar ruangan), tetap menggunakan masker dalam setiap aktivitas, serta menerapkan physical distancing. Hal ini harus diterapkan agar dapat memutus rantai penyebaran virus guna menghindari Covid-19.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun