Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Cegah Cabin Fever, PMM 6 UMM Berikan Edukasi Peduli Kesehatan Mental

23 Agustus 2020   21:00 Diperbarui: 23 Agustus 2020   21:14 69 1
Mahasiswa Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) Kelompok 6 Periode 3 ikut serta dalam upaya kepedulian kesehatan mental dengan memberikan edukasi online bersama dr. Yusrin Aulia melalui platform instagram @pmm6.mentalhealth mengenai pentingnya kesehatan mental, mulai dari pengertian hingga tindak pencegahan. “Program PMM diadakan oleh pihak kampus DPPM UMM sebagai lembaga yang bertanggung jawab” ujar koordinator kelompok 6 PMM.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun