Lalu sayapun teringat pesan orangtua sebelum merantau, "banyak-banyaklah main ke Masjid. Karena biasanya "anak masjid" akanbermuara kepada kebaikan. Dan akhirnya sayapun dikenalkan dengan "Tarbiyah" yang akan menjadi titik balik kehidupan saya.
Saya sangat bersyukur dipilih oleh Allah untuk bergabung dalam barisan ini. Semoga Allah selalu menjaga keistoqomahan saya.
Saya sangat berharap bangsa ini bisa menjadi lebih baik. Hukum Islam dapat ditegakkan. Penguasa yang beriman memimpin semua sektor pemerintahan. Tidak ada lagi perpecahan. Dan saya sangat yakin, Insya Allah selama tekad itu masih membara. Harapan itu masih ada !!! Allahu Akbar !
Fahri A
Pekanbaru-Riau