Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Innovator Mindset for Tech Titans: Empowering Students through Engineering

23 Juli 2024   22:01 Diperbarui: 23 Juli 2024   22:05 115 0
Seminar motivasi bertajuk "Innovator Mindset for Tech Titans: Empowering Students Through Engineering" digelar di SMA Tarakanita Magelang pada Selasa, 23 Juli 2024. Acara ini menandai awal tahun ajaran baru dan menjadi bagian dari Pembelajaran Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) untuk kelas XII dengan tema "Rekayasa Teknologi untuk NKRI." Seminar ini menghadirkan dua narasumber utama yaitu Andy Rinanto, S.T., M.T., dan Hilarius Prin P., S.T., M.Eng., dosen ATMI Surakarta. Seminar ini dirancang untuk memotivasi siswa dalam mengadopsi innovator mindset dalam pendidikan, terutama dalam bidang rekayasa dan teknologi. Inovasi adalah kunci utama dalam pendidikan modern, dan mindset inovator menjadi pendorong bagi generasi muda untuk menjadi pelaku perubahan di era teknologi yang terus berkembang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun