Adalah Wendi, demikian nama akrabnya sehari-hari. Ia baru-baru ini menerima penghargaan Whitley Award 2019 dari Princess Anne, selaku Patron Whitley Fund for Nature di Gedung The Royal Geographical Society London, pada 1 Mei 2019, kemarin.
KEMBALI KE ARTIKEL