Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN BTV 3 UNEJ Mengenalkan Inovasi Pembuatan Stik dan Teh dari Daun Kelor untuk Menjaga Imunitas Tubuh

30 Agustus 2021   08:45 Diperbarui: 30 Agustus 2021   09:00 115 1
Pada tahun ini, Universitas Jember mengadakan KKN dengan mengusung tema KKN Back To Village, tema ini sudah mencapai periode 3 sejak pandemi berlangsung. Pada KKN BTV 3 yang dilaksanakan pada tanggal 11 Agustus 2021 s/d 09 September 2021 ini  mahasiswa mengabdi pada masyarakat desa selama 30 hari untuk membantu masyarakat dalam mengatasi permasalahan yang ada akibat adanya pandemi covid-19. Berbagai kegiatan telah dilakukan selama kurang 30 hari lamanya untuk mengabdi dan menerapkan salah satu Tri Dharma Perguruan Tinggi di daerahnya masing-masing. Hal ini disebabkan karena pandemi Covid-19 yang tak kunjung berakhir. Untuk itulah mahasiswa dituntut memberikan sumbangsih dan kontribusi nyata dalam memperdayakan seseorang/kelompok yang ada di daerahnya sesuai dengan fokus tematiknya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun