Mohon tunggu...
KOMENTAR
Worklife Artikel Utama

Mengenal Prinsip 25-50-25 dalam Memimpin Perubahan

26 Oktober 2022   20:03 Diperbarui: 27 Oktober 2022   07:00 966 47
Perubahan adalah sebuah keniscayaan dalam gerak dan langkah sebuah organisasi. Organisasi yang tidak siap menghadapi perubahan akan cenderung stagnan bahkan mati. Innovate or Die, demikian kutipan terkenal dari Peter Drucker, seorang pakar manajemen bisnis. Perusahaan atau organisasi tidak boleh berhenti berinovasi karena peradaban dan masyarakat terus berubah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun