Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Sebenarnya Kenapa harus Keluar Rumah

17 Maret 2014   18:15 Diperbarui: 24 Juni 2015   00:50 37 0
Banyak orang yang seharian hanya menghabiskan waktunya di dalam ruangan, baik itu di kantor atau di dalam rumah. Di sisi lain tubuh kita sesungguhnya membutuhkan cahaya matahari yang mengandung sinar ultraviolet yang dapat menyehatkan tubuh kita. Selain itu juga cahaya matahari dapat merubah vitamin D menjadi pro vitamin D yang memungkinkan tulang kita semakin sehat.

Jadi memang matahari itu sangat penting bagi kehidupan, bahkan untuk semua makhluk hidup yang ada di dunia ini selain air dan udara. Cahaya matahari yang paling tepat untuk berjemur adalah sekitar jam 8-10 di mana cahaya matahari mulai terasa hangat di tubuh, memang manfaat cahaya matahari ini sangat banyak.

Sempatkanlah diri anda untuk berjemur di pagi hari dan merasakan manfaat cahaya matahari untuk tubuh kita

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun