Peserta yang diikuti oleh 12 Desa dan sekolah mulai dari tingkat SD hingga SLTA tersebut menampilkan berbagai kreatifitas masing masing. diantararnya produk produk pertanian dari kelompok tani Desa Jambu yang membuat gunungan dari jagung setinggi 3 meter.
Para peserta yang finish dihadapan para Forkopimcam dan Kades yang duduk di panggung podium akan memperagakan atraksi disaksikan masyarakat yang memadati karnaval tersebut.
Hingga berita ini diturunkan pukul 11:30 WIB ,baru menghadirkan peserta dari desa Klapagading, sementara yang lain masih menunggu antrian untuk display.(*)