Tradisi Ngerebeg yang dilaksanakan di Tabanan, Bali, merupakan wujud nyata dari penerapan filosofi Tri Hita Karana, yaitu konsep harmoni antara manusia dengan Tuhan, alam, dan sesama. Dalam upacara Ngerebeg, masyarakat, terutama anak-anak, berparade mengenakan riasan wajah dan tubuh yang menyerupai sosok-sosok mistis atau leluhur, sambil membawa atribut seperti tombak dan tameng.Â
KEMBALI KE ARTIKEL