Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pembelajaran Sesuai dengan Pancasila sebagai Fondasi Pendidikan Indonesia (UAS Filosofi Pendidikan Indonesia)

25 Desember 2024   11:43 Diperbarui: 25 Desember 2024   10:50 39 0
Pembelajaran yang Sesuai dengan Pancasila sebagai Fondasi Pendidikan Indonesia

Pendidikan merupakan aspek yang sangat penting dalam kehidupan manusia, berfungsi sebagai pilar utama yang mendukung kemajuan dan perkembangan masyarakat. Pendidikan di Indonesia tidak hanya mengukur seberapa banyak pengetahuan yang diperoleh oleh peserta didik, tetapi juga dari nilai-nilai moral dan etika yang tertanam dalam diri peserta didik. Sesuai dengan pemikiran Ki Hadjar Dewantara bahwa pendidikan menekankan pada pengembangan nilai-nilai luhur dan budi pekerti mulia pada peserta didik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun