Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung menggelar acara
Pembinaan Pegawai, Pelepasan Purna Bakti dan Peresmian Gedung baru pada Rabu (11/12/2024), di Aula Anwar Musaddad. Acara diawali dengan sambutan dari
Mahmud selaku Ketua Senat UIN Bandung yang dalam pidatonya mengenang dedikasi Nanat sebagai Rektor UIN Bandung periode 2003-2007, serta menyampaikan apresiasi atas kinerja Rektor dan seluruh civitas academica UIN Bandung saat ini.
KEMBALI KE ARTIKEL