Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Defisiensi Vitamin D dan Diabetes, Bagaimana Hubungannya?

11 Januari 2023   08:47 Diperbarui: 11 Januari 2023   09:05 509 1
Vitamin D adalah nutrisi penting bagi semua orang, terutama bagi mereka yang menderita diabetes, dan efek potensial vitamin D lebih kuat di antara orang yang berisiko diabetes. Bukti epidemiologis menunjukkan bahwa asupan vitamin D yang cukup, dapat mencegah atau menunda timbulnya diabetes. Studi klinis telah menunjukkan bahwa vitamin D dapat berpengaruh terhadap fungsi sel beta melalui kontrol metabolisme.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun