Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Artikel Utama

[Serial Orba] "Petisi 50", Koreksi untuk Soeharto yang Kelewat Berani

28 November 2018   21:24 Diperbarui: 29 November 2018   08:56 1769 18
Satu persatu 50 penandatangan "Petisi 50" itu dilumpuhkan. Setidak-tidaknya dicabut hak-hak berkehidupan dan hak-hak sosial mereka. Tidak semuanya, tetapi para pentolannya yang punya nama besar perlahan tapi pasti dilumpuhkan, dipersonanongratakan. Sebut saja nasib yang menimpa Gubernur DKI Jakarta paling legendaris, Ali Sadikin.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun