Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Nasionalisme Level Dewa: Satu Orang Satu Bendera Merah Putih

16 Agustus 2020   09:15 Diperbarui: 17 Agustus 2020   09:38 305 4
Rasanya, fenomena menarik ini hanya ada di Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara (Kaltara). Tidak di kabupaten lain. Setiap orang, menjelang peringatan Hari Kemerdekaan 17 Agustus, wajib mengibarkan bendera merah putih. Bukan satu kantor satu bendera. Bukan satu rumah satu bendera. Tetapi, satu orang satu bendera. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun