Ghalibnya, seorang prajurit itu lekat dengan bedil. Tak adatentara tanpa senapan. Itulah sebabnya, para komandan menanamkan doktrin antikkepada anak buahnya, bahwa istri pertama mereka adalah senjata, bukan seorangwanita. Hal yang sampai saat ini, belum pernah menjadi sebab musababkecemburuan para istri tentara. Hebat.
KEMBALI KE ARTIKEL