Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Menuntut Komitmen Kebangsaan dalam Keberagaman

11 Desember 2016   00:16 Diperbarui: 11 Desember 2016   00:23 342 4
Setelah lebih dari setengah abad Indonesia merdeka dan menerapkan demokrasi dengan berbagai model dalam sistem politiknya, ternyata ada sebuah fakta sosial dan sejarah yang selama ini sudah mulai dilupakan, yaitu fakta bahwa Indonesia dibangun di atas keberagaman. Heterogenitas bangsa Indonesia tidak hanya mencakup satu aspek saja, tetapi mencakup berbagai aspek sosial, mulai dari keberagaman suku-bangsa, agama dan keyakinan, bahasa, budaya, bahkan keberagaman dalam hal ideologi. Sejarah telah mencatat, bahwa terdapat masa dimana keberagaman bangsa Indonesia tersebut telah menyebabkan bangsa Indonesia dijajah selama berabad-abad, bukan karena bangsa ini tidak memiliki kekuatan untuk melawan penjajahan, tetapi yang lebih utama adalah karena faktor keberagaman bangsa Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun