Sebagaimana Bulik Rinten dan Johan, aku pun meninggalkan Taman Kuliner. Sejak dari halaman parkir hingga rumah, aku merasakan kebahagiaan Bulik Rinten. Sepanjang jalan, ia melantunkan lagu-lagu cinta seperti anak ABG. Dugaanku semakin kuat, kalau Bulik Rinten menjalin hubungan cinta dengan Johan.
KEMBALI KE ARTIKEL